mengenal komponen komponen komputer beserta fungsinya

gambar komponen komponen komputer dan fungsinya mengenal komponen komponen komputer lengkap dengan fungsinya mengenal komponen komputer dan fungsinya gambar komponen komponen pc beserta fungsinya gambar komponen komponen komputer beserta fungsinya komponen komponen komputer dan fungsinya beserta gambar

KOMPONEN KOMPONEN KOMPUTER BESERTA FUNGSINYA !!!


assalamuaikum wr.wb
kali ini saya akan menjelaskan  tentang komponen - komponen komputer dan fungsinya.sebelum mengenal komponen komponennya kita harus mengenal terlebih dahulu apa fungsi komputer, fungsi komputer adalah sebagai pengolah data dan sebagai pembantu pekerjaan manusia.
pada zaman ini pasti sudah banyak yang mengenal komputer.  tetapi masih banyak juga orang yang belum mengetahui komponen - komponen komputer, dan sekarang saya  akan menjelaskan tentang komponen - komponen komputer mungkin sekarang banyak yang belum mengetahui fungsi dari komponen komputer .
oke langsung saja kita mengenal tentang komponen komputer :

1.MOTHERBOARD


motherboard. berfunsi untuk memasang dan menaruh komponen komponen lainya seperti RAM,prossesor dan lainnya


2.CASING CPU

casing cpu berfunsi meletakan dan melindungi komponen komponen yang penting seperti hardisk,RAM,motherboard DLL.

3.VGA (video graphic adapter)



VGA berfungsi untuk mengubah sebuah sistem dalam komputer menjadai graphics/menerjemahkan sebuah sistem menjadi graphics

4.processor

processor berfungsi untung melakukan sebuah perhitungan atau menjalankan sebuah sistem komputer atau  bisa di sebuut juga dengan otak dari sebuah komputer

5.harddisk

hardisk berfungsi sebagai penyimpanan dari sebuah komputer. swemua file bisa di simpan di dalam hardisk.

6.RAM (random acces memory)

RAM atau bisa random acces memory ini berfungsi sebagai penyimpanan data sementara, yaitu dimana anda menjalankan sebuah applikasi maka applikasi tersebut akan di simpan dalam RAM.

7.power supply

Power supply berfungsi untuk mengatur arus listrik yang disampungkan dan akan dibagikan ke moterboard ram dan lain lain.dan power supply ini juga berfungsi sebagai peminimalisir kerusakan yang terjadi pada arus listrik.

8.monitor 

Monitor berfungsi untuk memunculkan data data yang berupa grafis dari sebuah processor untuk menampilkan gambar isi dri tamppilan CPU.

9.LAN card

LAN card berfungsi untuk menghubungkan sebuah komputer ke dalam internet . mungkin memang sekarang sudah banyak yang memakai LAN bawaan oleh karna itu LAN card sekarang sudah jarang ditemukan.

10.Kabel sata 

kabel sata berfungsi untuk menghubungkan antara motherboard dan harddisk. supaya harddisk dapat terbaca oleh system atau motherboard

11.CD/DVD ROM

CD/DVD ROM ini berfungsi untuk membaca data dari CD dan akan memburningya ke sebuah data atau ke dalam CD/DVD.

12.keyboard

keyboard berfungsi untuk mengeluarkan sebuah angka atau tulisan pada layar/ berfungsi untuk interaksi dengan komputer

13.mouse

mouse berfungsi untuk pengerak sebuah kursor yang dipilih sesuai dengan keinginan kita.




NAH.... kurang lebih itulah komponen komponen komputer yang saya ketahui . jika ada kekurangan mohon maaf dan minta sollusinya.semoga artikel ini bermanfaat bagi yang membacanya...

wassalamualaikum warahmatullahiwabarokatu
dekumedia



8 Komentar untuk "mengenal komponen komponen komputer beserta fungsinya"

  1. Komponen dasar yang disebutkan di atas seharusnya memang wajib diketahui para user PC. Karena itu adalah pengetahuan basic yang pastinya akan sangat bermanfaat.

    Salam.


    Adi.Fun.Learning
    Esai Edukasi

    BalasHapus
  2. penjelasannya cukup padat, menarik dan bermanfaat. good article :)

    BalasHapus
  3. Nice gan... kebetulan ane dari TKJ

    BalasHapus
  4. Sangat mengedukasi.. tapi kenapaa tanggal postingannya tahun 2020 ya

    BalasHapus
  5. Makasi penjelasannya kak. Buat tambahan materi di sekolah

    BalasHapus
  6. Thanks infonya. Jadi lebih tahu mengenai komponen-komponen penting yang ada pada komputer saya.

    BalasHapus
  7. Mantap gan info nya membahas dengan rinci namun simple, tapi kok tampilan postingan nya gak responsif sih gan?

    BalasHapus

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel